Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Grand Prix F1 Malaysia 2009

Grand Prix Malaysia 2009
Lomba ke-2 dari 17 dalam Formula Satu musim 2009
← Lomba sebelumnyaLomba berikutnya →
Detail perlombaan[1]
Tanggal 5 April 2009
Nama resmi 2009 Formula 1 Petronas Malaysian Grand Prix
Lokasi Sepang International Circuit
Sepang, Selangor, Malaysia
Sirkuit Fasilitas balap permanen
Panjang sirkuit 5.543 km (3.444 mi)
Jarak tempuh 31 putaran, 171.833 km (106.772 mi)
Rencana jarak tempuh 56 putaran, 310.408 km (192.879 mi)
Cuaca Kering saat start, dengan hujan berat dan badai kemudian
Penonton 97,368 (Weekend)[2]
Posisi pole
Pembalap Brawn-Mercedes
Waktu 1.35.181
Putaran tercepat
Pembalap Britania Raya Jenson Button Brawn-Mercedes
Waktu 1:36.641 putaran ke-18
Podium
Pertama Brawn-Mercedes
Kedua BMW Sauber
Ketiga Toyota

Grand Prix F1 Malaysia 2009 merupakan balapan Formula Satu yang berlangsung pada 5 April 2009 di Sepang Circuit, Kuala Lumpur, Malaysia.[3] Balapan ini dihentikan pada lap ke-31 setelah hujan lebat mengguyur trek, dan membuat para peraih poin hanya mendapatkan setengah dari normal.[4][5]

Lomba

Pos No Pembalap Tim Lap Waktu/Tersingkir Grid Poin
1 22 Britania Raya Jenson Button Brawn-Mercedes 31 55:30.622 1 5
2 6 Jerman Nick Heidfeld Sauber-BMW 31 +22.722 detik 10 4
3 10 Italia Timo Glock Toyota 31 +23.513 detik 3 3
4 9 Italia Jarno Trulli Toyota 31 +46.173 detik 2 2.5
5 23 Brasil Rubens Barrichello Brawn-Mercedes 31 +47.360 detik 8 2
6 14 Australia Mark Webber RBR-Renault 31 +52.333 detik 5 1.5
7 1 Britania Raya Lewis Hamilton McLaren-Mercedes 31 +1:00.733 detik 12 1
8 16 Jerman Nico Rosberg Williams-Toyota 31 +1:11.576 detik 4 0.5
9 3 Brasil Felipe Massa Ferrari 31 +1:16.932 detik 16
10 11 Prancis Sébastien Bourdais STR-Ferrari 31 +1:42.164 detik 15
11 7 Spanyol Fernando Alonso Renault 31 +1:49.422 detik 9
12 17 Jepang Kazuki Nakajima Williams-Toyota 31 +1:56.130 detik 11
13 8 Brasil Nelson Piquet Jr. Renault 31 +1:56.713 detik 17
14 4 Finlandia Kimi Raikkonen Ferrari 31 +2:22.841 detik 7
15 15 Jerman Sebastian Vettel RBR-Renault 30 Melintir 13
16 12 Swiss Sébastien Buemi STR-Ferrari 30 Melintir 20
17 20 Jerman Adrian Sutil Force India-Mercedes 30 +1 Lap 19
18 21 Italia Giancarlo Fisichella Force India-Mercedes 29 Melintir 18
Ret 5 Polandia Robert Kubica Sauber-BMW 1 Mesin 6
Ret 2 Finlandia Heikki Kovalainen McLaren-Mercedes 0 Melintir 14

Catatan

Lain-lain

  • Cuaca: Berawan, cerah, hujan lebat 24 °C
  • Suhu lintasan: 27 °C
  • Penonton: 100.000

Referensi

  1. ^ "Malaysian Grand Prix – Preview". Fédération Internationale de l'Automobile. 1 April 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 6 April 2009. Diakses tanggal 4 April 2009. 
  2. ^ Collantine, Keith (8 February 2017). "Are tickets too dear? Crowds fell at some tracks in 2016". racefans.net. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-04-09. Diakses tanggal 12 February 2020. 
  3. ^ "Malaysian Grand Prix – Preview". Fédération Internationale de l'Automobile. 1 April 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 6 April 2009. Diakses tanggal 4 April 2009. 
  4. ^ Baldwin, Alan (5 April 2009). "Button wins Malaysian GP cut short by rain". Reuters. Thomas Reuters Corporate. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-09-19. Diakses tanggal 5 April 2009. 
  5. ^ Gorman, Edward; Lumpur, Kuala (5 April 2009). "Jenson Button wins abandoned Malaysian Grand Prix". Times Online. London: Times Newspapers Ltd. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-12-13. Diakses tanggal 5 April 2009. 
Seri sebelumnya:
Grand Prix F1 Australia 2009
Kejuaraan Dunia Formula Satu
musim 2009
Seri selanjutnya:
Grand Prix F1 Tiongkok 2009
Tahun sebelumnya:
Grand Prix F1 Malaysia 2008
Grand Prix Malaysia Tahun selanjutnya:
Grand Prix F1 Malaysia 2010
Kembali kehalaman sebelumnya