Umumnya di India menggunakan rel berukuran 1,676 mm atau rel lebar, hal ini dikarenakan India merupakan salah satu negara dengan penduduk terbanyak di dunia sehingga kereta api di India berukuran panjang dan lebar. Biasanya kereta api kelas mewah menggunakan Lokomotif listrik dan kelas ekonomi menggunakan lokomotif diesel.