Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

My Love My Enemy (musim 2)

My Love My Enemy Season 2
Poster promosional
Genre
Skenario
  • Relita Mahdayani
  • Yeri Hermanto
Cerita
  • Relita Mahdayani
  • Yeri Hermanto
SutradaraRizal Basri
Pemeran
Penggubah lagu tema
Lagu pembuka"Orang yang Paling Kubenci" oleh RAN
Lagu penutup"Orang yang Paling Kubenci" oleh RAN
Penata musikWiwiex Soedarno
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim2
Jmlh. episode30
Produksi
Produser eksekutif
  • Monika Rudijono
  • Eva S. Kurnia
  • David S. Suwarto
ProduserDani Sapawie
SinematografiM.H. Suprayogi
Penyunting
  • Hery Kurniawan
  • Sirojudin
  • Rully Kopo
  • Teddy Gunawan
  • Basofi
  • Hendrajat
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi51—77 menit
Rumah produksiSinemArt
Rilis asli
JaringanVidio
Rilis11 April (2022-04-11) –
10 Mei 2022 (2022-05-10)
Kronologi musim
← Sebelumnya
Musim 1

My Love My Enemy Season 2 adalah serial televisi streaming Indonesia produksi SinemArt yang ditayangkan perdana 11 April 2022 pukul 20.00 WIB di Vidio.[1] Serial ini disutradarai oleh Rizal Basri dan dibintangi oleh Megan Domani, Farhan Rasyid, dan Emyr Razan.

Sinopsis

Ilham dan Rani berjuang mempertahankan hubungan mereka yang mulai membaik. Namun, hubungan mereka kembali diuji karena adanya persaingan untuk mendapatkan beasiswa kuliah ke luar negeri dari sekolahnya, apalagi ditambah hadirnya siswa baru, Dennis dengan cara yang mengejutkan.

Pemeran

Lagu tema

Judul lagu Penyanyi Pencipta Produksi
"Orang yang Paling Ku Benci" Rayi Putra Rahardjo, Astono Handoko & Anindyo Baskoro (RAN) Orange Record
"Rest of My Life" Arash Buana feat Ashira Zamita Arash Buana Alfa Records
"Aku Kamu yang Lain" Raissa Anggiani
"Tentang Kita" Pasto feat Salshadilla Katon dan Lilo Le Moesiek Revole
"Cuma Mau Kamu" Rafael Tan David Sam & Irwan Sutanto
"Cinta tapi Benci" Iluska Indra Jo Elenio Production
"Honey Honey" Project Pop Sodiac
"Until the End" Cynthia Ivana Hexananta Duta Harmoni Production
Keterangan
  Lagu tema utama

Referensi

  1. ^ Wijaya, Valentina (31 Maret 2022). Cyntara, Rheisnayu, ed. "Sinopsis My Love My Enemy Season 2, Segera Tayang di Vidio". Kompas.com. Diakses tanggal 1 April 2022. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya