Li Min (putri Mao Zedong)
Li Min (Hanzi: 李敏; Pinyin: Lǐ Mǐn; kelahiran 1936), nama asli Mao Jiaojiao (Hanzi: 毛姣姣; Pinyin: Máo Jiāojiāo), adalah seorang politikus Tiongkok yang merupakan putri dari pasangan Mao Zedong dan istri ketiganya, He Zizhen. Marganya adalah Li alih-alih Mao, karena Mao mengubah namanya menjadi "Li Desheng" (Hanzi sederhana: 李德胜; Hanzi tradisional: 李德勝; Pinyin: Lǐ Déshèng) pada masa untuk menghindari penangkapan oleh tentara Kuomintang saat Perang Saudara Tiongkok.[1][2] Referensi
|