Abel Huray (lahir 13 Oktober 1997) adalah seorang komposer dan penata musik film asal Indonesia yang dikenal lewat karyanya di film Mencuri Raden Saleh (2022) dan 13 Bom di Jakarta (2023).[1][2] Ia merupakan lulusan Berklee College of Music jurusan Film Scoring tahun 2018 dengan predikat magna cum laude.
Abel berhasil memenangkan Piala Maya 2022 untuk Tata Musik Terpilih dan AMI Awards 2023 kategori Album Film Scoring Terbaik untuk film Mencuri Raden Saleh (2022).[3][4] Ia menerima penghargaan sebagai Penata Musik Terbaik dari Festival Film Indonesia 2023 untuk film Jalan yang Jauh, Jangan Lupa Pulang (2023).[5][6]
Filmografi
Film
Short Film
Tahun
|
Judul
|
Sutradara
|
2019
|
Filosofi Kopi: Aroma Gayo
|
Rahung Nasution
|
2021
|
The Manliest Man
|
Aaron Adrian
|
2022
|
Blueprint: Making of Mencuri Raden Saleh
|
Bobby Zarkasih
|
Penghargaan dan Nominasi
Referensi
- ^ "Orkestra Scoring 'Mencuri Raden Saleh' Libatkan 40 Musisi di Macedonia". 12 Juli 2022. Diakses tanggal 29 Desember 2023.
- ^ Lutfiah, Wafa (1 Januari 2024). "Karya Spektakuler Abel Huray Memukau Penonton dalam Film 13 Bom di Jakarta!". Diakses tanggal 3 Januari 2024.
- ^ "Maya Awards 2023". IMDb. Diakses tanggal 29 Desember 2023.
- ^ Dewangkara, Raka (9 November 2023). "Daftar Lengkap Pemenang AMI Awards 2023". Diakses tanggal 29 Desember 2023.
- ^ "Abel Huray dalam Arsip FFI". Festival Film Indonesia. Diakses tanggal 29 Desember 2023.
- ^ Sidi, Gabriel Dading Purnomo (2 Februari 2023). "Musik Film 'Jalan yang Jauh Jangan Lupa Pulang' Digarap oleh Komposer Abel Huray dengan Orkestra!". Diakses tanggal 29 Desember 2023.
Pranala Luar