Putri Mahkota Minhoe
Putri Mahkota Minhoe dari klan Geumcheon Kang (Hangul: 민회빈 강씨, Hanja: 愍懷嬪 姜氏; 8 April 1611 – 30 April 1646[1][2]), juga dikenal sebagai Putri Mahkota Pendamping Sohyeon (Hangul: 소현세자빈; Hanja: 昭顯世子嬪; RR: Sohyeon Sejabin; MR: Sohyŏn Sech'apin), adalah istri dari Putra Mahkota Sohyeon, putra dari Raja Injo dari Joseon dan Ratu Inyeol dari klan Cheongju Han. Referensi
Catatan |