American Housewife
American Housewife adalah sebuah televisi sitkom asal Amerika yang ditayangkan di ABC dari 11 Oktober 2016 hingga 31 Maret 2021. Dibuat dan ditulis oleh Sarah Dunn dan co-executive diproduksi dengan Aaron Kaplan, Kenny Schwartz, Rick Wiener, dan hanya untuk pilot Ruben Fleischer. Serial ini merupakan produksi bersama antara Kapital Entertainment–ABC Signature.[1][2] Pada Maret 2021, serial ini dibatalkan setelah lima musim. Referensi
Pranala luar
|