Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

USS Phoenix (CL-46)

USS Phoenix
USS Phoenix (CL-46)
Sejarah
Amerika Serikat
Nama Phoenix
Asal nama Kota Phoenix, Arizona
Dipesan 13 Februari 1929
Dihadiahkan 22 Agustus 1934
Pembangun New York Shipbuilding Corporation
Biaya $11.975.000 (harga kontrak)
Pasang lunas 25 April 1935
Diluncurkan 19 Maret 1938
Sponsor Mrs. Dorothea Kays Moonan
Mulai berlayar 3 Oktober 1938
Dipensiunkan 3 Juli 1946
Dicoret 27 Januari 1951
Identifikasi
Penghargaan 11 × battle stars
Nasib Dijual ke Argentina pada 9 April 1951.
ARA General Belgrano
ARA General Belgrano
Sejarah
Argentina
Nama
  • 17 de Octubre (1951-1956)
  • General Belgrano (1956-1982)
Asal nama
Diperoleh 9 April 1951
Mulai berlayar 17 Oktober 1951
Dipensiunkan 10 Mei 1982
Identifikasi Simbol lambung:C-4
Nasib Tenggelam pada 2 Mei 1982
Status Tenggelam pada pertempuran Perang Falkland oleh HMS Conqueror

USS Phoenix (CL-46), adalah sebuah kapal penjelajah ringan dari kelas Brooklyn. Kapal tersebut adalah kapal Phoenix ketiga dari Angkatan Laut Amerika Serikat. Setelah Perang Dunia II, kapal tersebut ditransfer ke Argentina pada 1951 dan berganti nama menjadi General Belgrano pada 1956.

Penghargaan

Referensi

Artikel ini mengandung teks dari Dictionary of American Naval Fighting Ships yang berstatus domain umum. Entrinya bisa ditemukan di sini.

Bacaan lanjutan

  • Craven, Wesley Frank; Cate, James Lea (1948). Plans and early operations, January 1939 to August 1942. The Army Air Forces In World War II. One. Washington, D.C.: Office of Air Force History. ISBN 091279903X. LCCN 83017288. 
  • Gill, G. Hermon (1957). Royal Australian Navy 1939-1942. Australia in the War of 1939–1945. Series 2 – Navy. 1. Canberra: Australian War Memorial. LCCN 58037940. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-05-25. 
  • Naval History And Heritage Command. "Phoenix". Dictionary of American Naval Fighting Ships. Naval History And Heritage Command. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-01-02. Diakses tanggal 1 January 2014. 
  • Matloff, Maurice; Snell, Edwin M. (1953–59). The War Department: Strategic Planning For Coalition Warfare 1941-1942. United States Army In World War II. Washington, DC: Center Of Military History, United States Army. LCCN 53-61477. 
  • Morison, Samuel Eliot (1947–62), "XIX", The Rising Sun in the Pacific, History of United States naval operations in World War II, 3, Little, Brown, LCCN 47001571 
  • Fahey, James C. (1941). The Ships and Aircraft of the U.S. Fleet, Two-Ocean Fleet Edition. Ships and Aircraft. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya