Marian "Marek" Spychalski (diucapkan [ˈmarjanspɨˈxalskʲi], 6 Desember 1906 – 7 Juni 1980) adalah seorang arsitek Polandia pada masa pra-perang yang kemudian menjadi panglima militer dan politikus. Pada Perang Dunia II, ia ikut pasukan bawah tanah Polandia yang beroperasi di Polandia dan merupakan salah satu pemimpin gerakan pemberontakan Gwardia Ludowa (Garda Rakyat), kemudian Armia Ludowa (Tentara Rakyat).[1]
Referensi
^Nogaś, Michał; Włodarczykki, Wojciech (17 June 2011). "Marszałek Polski Marian Spychalski". Polskie Radio (dalam bahasa Polski).Parameter |name-list-style= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)