Luna 8 (Seri E-6 atau Ye-6), juga dikebal sebagai Lunik 8, adaah sebuah wahana bulan nirawak yang merupakan bagian dari Program Luna. Wahana ini diluncurkan pada 3 Desember 1965 dengan tujuan mencapai pendaratan lunak di Bulan. Namun, roket retrogradanya nyala terlalu lama, menyebabkan wahana ini menumbuk permukaan Bulan dengan keras di Oceanus Procellarum. Sebelum jatuh, misi ini telah menyelesaikan sistem panduan-bintang dan kontrol daratan peralatan telemetri radionya, beserta dengan lintasan penerbangannya, dan beberapa instrumen-instrumen lainnya.
Referensi
- ^ a b "Luna 8". NASA Space Science Data Coordinated Archive. 26 August 2014. Diakses tanggal 5 June 2015.
|
---|
Penumbuk | |
---|
Terbang lintas | |
---|
Pendarat | |
---|
Pengorbit | |
---|
Pengembali sampel | |
---|
Penjelajah | |
---|