Latvia International (atau Latvia Riga International) adalah turnamen bulu tangkis internasional yang telah diadakan di Latvia sejak tahun 2005.[1][2]