Kursk (bahasa Rusia: Курск; IPA: [ˈkursk]) adalah nama kota di Rusia. Letaknya di bagian barat. Kota ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 412.442 jiwa (2002). Kursk adalah ibu kota Oblast Kursk.
Pada saat Perang Dunia II, terjadilah sebuah pertempuran besar di Kursk dan pertempuran tersebut dianggap sebagai pertempuran tank terbesar selama Perang Dunia II.
Referensi
Catatan
Pranala luar
|
---|
Umum | |
---|
Perpustakaan nasional | |
---|
Lain-lain | |
---|