BNP Paribas Masters 2011 adalah turnamen tenis profesional yang dimainkan di permukaan keras dalam ruangan. Turnamen ini memasuki edisi ke-40 dan merupakan bagian dari ATP World Tour Masters 1000 yang juga merupakan bagian dari ATP World Tour musim 2011 . Turnamen ini diselenggarakan di Paris , Prancis , pada tanggal 7 hingga 13 November 2011.
Poin dan hadiah uang
Distribusi poin
Prestasi
Tunggal[ 1]
Ganda[ 1]
Juara
1000
Juara Kedua
600
Semifinalis
360
Perempatfinalis
180
Perdelapanfinalis
90
32 Besar
45
0
64 Besar
10
-
Lolos Babak Kualifikasi
25
Finalis Kualifikasi
14
Hadiah uang
Prestasi
Tunggal
Ganda
Juara
€ 454,000
€ 134,500
Juara Kedua
€ 214,000
€ 63,400
Semifinalis
€ 106,500
€ 32,000
Perempatfinalis
€ 55,500
€ 16,400
Perdelapanfinalis
€ 29,155
€ 8,540
32 Besar
€ 15,320
€ 4,550
64 Besar
€ 8,040
–
Finalis Kualifkasi
€ 1,825
Penyisihan Kualifikasi
€ 925
Peserta ATP
Unggulan
1 Peringkat adalah berdasarkan daftar tanggal 31 Oktober 2011.
Peserta lain
Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan fasilitas wildcard untuk berlaga di babak utama:
Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan status khusus untuk berlaga di babak utama:
Berikut ini adalah peserta yang berlaga di babak utama melalui proses kualifikasi:
Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan status lucky loser untuk berlaga di babak utama:
Tidak ikut
Juara
Tunggal
Roger Federer mengalahkan Jo-Wilfried Tsonga dengan skor 6–1, 7–6(7–3)
Ini adalah gelar juara ketiga Federer tahun ini dan ke-69 sepanjang kariernya. Ini juga merupakan gelar pertamanya di ajang Masters tahun ini dan ke-18 sepanjang kariernya. Ia merupakan pemain pertama yang melaju ke babak final semua turnamen Masters yang berjumlah 9.[ 7]
Ganda
Rohan Bopanna / Aisam-ul-Haq Qureshi mengalahkan Julien Benneteau / Nicolas Mahut dengan skor 6–2, 6–4
Referensi
^ a b "Rankings explained" . atpworldtour.com. Diakses tanggal 8 January 2011 .
^ AP (2011-11-02). "Nadal pulls out of Paris to focus on London, Cup" . tennis.com . Santa Monica, CA , United States: Miller Publishing Group LLC. Diakses tanggal 2011-11-04 .
^ AP (2011-10-15). "Soderling pulls out of Stockholm, Bercy" . tennis.com . Santa Monica, CA , United States: Miller Publishing Group LLC. Diakses tanggal 2011-11-04 .
^ AP (2011-10-31). "Melzer to skip Basel, Bercy due to ailing back" . tennis.com . Santa Monica, CA , United States: Miller Publishing Group LLC. Diakses tanggal 2011-11-04 .
^ "Chela no jugará el Masters París-Bercy" . espndeportes.espn.go.com (dalam bahasa Spanish). ESPN . November 2, 2011. Diakses tanggal November 4, 2011 .
^ ATP staff (2011-11-06). "Del Potro's London Hopes End With Paris Withdrawal" . atpworldtour.com . Paris, France. Diakses tanggal 2011-11-06 .
^ "Roger Federer takes Paris Masters title" . ESPN . 13 November 2011. Diakses tanggal 18 November 2011 .
Pranala luar