Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

William Benedict

Billy Benedict
Benedict dalam Adventures of Captain Marvel (serial 1941)
LahirWilliam Benedict
(1917-04-16)16 April 1917
Haskell, Oklahoma, Amerika Serikat
Meninggal25 November 1999(1999-11-25) (umur 82)
Los Angeles, California, Amerika Serikat
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1935–1992
Suami/istriDolly Benedict (1969-?)
IMDB: nm0070827 Find a Grave: 6019394 Modifica els identificadors a Wikidata

William Benedict (16 April 1917 – 25 November 1999) adalah seorang pemeran asal Amerika Serikat. Ia dikenal karena memerankan "Whitey" dalam seri Monogram Pictures, The Bowery Boys.[1]

Referensi

  1. ^ Lentz, Harris M. III (2000). Obituaries in the Performing Arts, 1999: Film, Television, Radio, Theatre, Dance, Music, Cartoons and Pop Culture (dalam bahasa Inggris). McFarland. hlm. 18. ISBN 9780786452040. Diakses tanggal 28 May 2017. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya