Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Werner Krauss

Werner Krauss
Krauss pada sekitar tahun 1920
LahirWerner Johannes Krauß
(1884-06-23)23 Juni 1884
Gestungshausen, Bayern, Kekaisaran Jerman
Meninggal20 Oktober 1959(1959-10-20) (umur 75)
Wina, Austria
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1902–1959
Suami/istri
Paula Saenger
(m. 1908; bercerai 1930)

(m. 1931; bercerai 1940)

Liselotte Graf
(m. 1940)
IMDB: nm0470328 Allocine: 2986 Allmovie: p39338 IBDB: 427972
Musicbrainz: 38e37380-5c4d-424a-97aa-fe6d26c5107e Discogs: 738652 Find a Grave: 33158117 Modifica els identificadors a Wikidata

Werner Johannes Krauss (Krauß dalam bahasa Jerman; 23 Juni 1884 – 20 Oktober 1959) adalah seorang pemeran panggung dan film asal Jerman. Krauss mendominasi sandiwara Jerman pada awal abad ke-20. Namun, keterlibatannya dalam film propaganda antisemitik Jud Süß dan kolaborasinya dengan Nazi menjadikannya figur kontroversial.

Referensi

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya