Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Traktat-Traktat Ansei

Traktat-traktat Kepentingan dan Perdagangan antara Jepang dan Amerika Serikat, Rusia, Prancis, Britania Raya dan Belanda, 1858.

Traktat-Traktat Ansei (Jepang:安政条約) atau Traktat Lima Kekuatan Ansei (Jepang:安政五カ国条約) adalah serangkaian traktat yang ditandatangani pada 1858, pada era Ansei Jepang, antara Jepang di satu sisi, dan Amerika Serikat, Britania Raya, Rusia, Belanda dan Prancis pada sisi yang lain.[1] Traktat pertama, yang disebut Traktat Harris, ditandatangani oleh Amerika Serikat pada Juli 1858, dengan Prancis, Rusia, Inggris dan Belanda dengan cepat menyusulnya dalam tahun tersebut.

Catatan

  1. ^ Auslin, p.1

Referensi

Bacaan tambahan

  • Omoto Keiko, Marcouin Francis (1990) Quand le Japon s'ouvrit au monde (French) Gallimard, Paris, ISBN 2-07-076084-7
  • Polak, Christian. (2001). Soie et lumières: L'âge d'or des échanges franco-japonais (des origines aux années 1950). Tokyo: Chambre de Commerce et d'Industrie Française du Japon, Hachette Fujin Gahōsha (アシェット婦人画報社).
  • __________. (2002). 絹と光: 知られざる日仏交流100年の歴史 (江戶時代-1950年代) Kinu to hikariō: shirarezaru Nichi-Futsu kōryū 100-nen no rekishi (Edo jidai-1950-nendai). Tokyo: Ashetto Fujin Gahōsha, 2002. ISBN 978-4-573-06210-8; OCLC 50875162
Kembali kehalaman sebelumnya