Tadanari Lee
Tadanari Lee (李 忠成 , Ri Tadanari) (lahir 19 Desember 1985) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Jepang keturunan Korea Selatan yang bermain untuk klub Urawa Red Diamonds biasa bermain pada posisi penyerang. Lee memulai karier juniornya di klub Yokogawa Musashino F.C. dan F.C. Tokyo, kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat pindah ke Kashiwa Reysol dan Sanfrecce Hiroshima sebelum bergabung dangan Southampton pada tahun 2012.[1][2][3] Referensi
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Tadanari Lee.
|