Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Tórsvøllur

Tórsvøllur
Informasi stadion
Nama lengkapTórsvøllur
Lokasi
LokasiKepulauan Faroe Tórshavn, Kepulauan Faroe
Konstruksi
Dibuat1999
Dibuka1999
Data teknis
Kapasitas6,040 (all-seater)[1]
Ukuran lapangan100 m × 65 m (109 yd × 71 yd)
Pemakai
Kepulauan Faroe
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Tórsvøllur adalah stadion sepak bola yang terletak di Gundadalur, Tórshavn, Kepulauan Faroe. Stadion ini dapat memampung 6.040 orang dan dibangun pada tahun 1999 untuk menjadi stadion nasional negara itu dan menghasilkan permukaan rumput sehingga pertandingan sepak bola internasional bisa dimainkan di ibu kota Tórshavn. Sebelumnya, tim nasional Kepulauan Faroe memainkan pertandingan kandang di kota Toftir di Svangaskarð.

Pada bulan Agustus 2011, lampu sorot diperkenalkan secara resmi, digunakan untuk pertama kalinya pada pertandingan sepak bola antara Kepulauan Faroe dan Italia pada 2 September 2011.

Referensi

  1. ^ "UEFA Handbook | First Division clubs in Europe" (PDF). 10 August 2011. Diakses tanggal 2014-08-23. 

Pranala luar

62°1′9″N 6°46′41″W / 62.01917°N 6.77806°W / 62.01917; -6.77806

Kembali kehalaman sebelumnya