Tanaman akan merespon terhadap genangan dengan dua mekanisme yaitu melalui modifikasi metabolisme dan fisiologi. Tanaman yang toleran terhadap genangan di rawa gambut akan merespon dengan cara menunjukkan akar nafas. Selain itu, bentukan lain yang kemungkinan merupakan respon pohon rawa gambut terhadap penggenangan adalah adanya akar banir, akar lutut dan akar pnematofor.[2]
Bentuk respon jenis-jenis pohon rawa gambut terhadap penggenangan
Bentuk Respon
Jenis pohon
Berbanir
Rengas burung (Melanorrhoea wallichii)
Rengas lempuing (Mangifera quadrifida)
Antui (Cyathocalyx bancanus)
Parak (Santiria leavigata)
Kenari (Dacryodes costata)
Resak putih (Vatica venulosa)
Kempas (Koompassia malaccencis)
Kayu batu (Ctenolophon parvifolius)
Balam putih (Maducha ovata)
Aiton, William (1811). General View of The Agriculture of the County of Ayr; observations on the means of its improvement; drawn up for the consideration of the Board of Agriculture, and Internal Improvements, with Beautiful Engravings. Glasgow.