Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

Raksasa gas kelima

Raksasa gas kelima adalah julukan untuk planet yang tak memiliki nama, dalam teori yang disebut Model Nice. Diperkirakan raksasa gas ini terlontar dari Tata surya sekitar empat miliar tahun lalu.[1] Hal ini diperkirakan terjadi karena sebuah fenomena yang bernama instabilitas dinamik. Teori mengenai raksasa gas kelima ini dipublikasikan oleh David Nesvorny pada tahun 2011, dengan menggunakan teori lain yang bernama "Jumping Jupiter" sebagai acuan. Beberapa nama sudah diusulkan untuk planet teoritis ini, seperti Hades, Liber, dan Memphitis.[2]

Referensi

  1. ^ "Find out if a fifth gas giant was was kicked out of our solar system | Space | EarthSky". earthsky.org (dalam bahasa Inggris). 2011-11-14. Diakses tanggal 2021-07-07. 
  2. ^ "Hypothetical fifth gas giant". Astronomy Wiki (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2021-07-07. 
Kembali kehalaman sebelumnya