Nellis Air Force Base
Nellis Air Force Base (IATA: LSV, ICAO: KLSV) merupakan sebuah pangkalan Angkatan Udara Amerika Serikat, di Kabupaten Clark, Nevada, di sisi timurlaut Las Vegas. Juga ditetapkan sebagai tempat penetapan sensus oleh Sensus Amerika Serikat untuk keperluan statistik, dan informasi demografi mengenai penghuni pangkalan ini digabung. Tahun 2000, pangkalan ini memiliki jumlah penduduk 8.896 jiwa. Sebuah instalasi Air Combat Command (ACC), Nellis adalah lokasi Pusat Peralatan Perang Angkatan Udara Amerika Serikat dan lokasi pelatihan untuk awak pesawat tempur AS dan asing. Pangkalan ini dinamai untuk William Harrell Nellis, seorang penduduk Las Vegas dan pilot P-47 yang tewas ketika bertugas selama Pertempuran Bulge. Pangkalan ini menduduk wilayah seluas 11.300 ekar (46 km²). 62 persen wilayahnya kosong, sementara yang tersisa beraspal atau memiliki struktur. Pangkalan terbagi menjadi tiga wilayah besar yang berfungsi.
Nevada Test and Training Range terletak di barat Nye dan beberapa kabupaten lainnya. GeografiPangkalan Udara Nellis terletak di [2]. (36.244389, -115.052259)Menurut Biro Sensus Amerika Serikat, pangkalan ini memiliki total wilayah seluas 3.1 mil persegi (8.0 km²), kesemuanya berupa daratan. UnitNellis adalahrumah bagi lebih banyak skuadron daripada Pangkalan Udara manapun. Pusat Peralatan Perang Angkatan Udara Amerika Serikat
Unit lainnya
Unit sebelumnya
Lihat pulaCatatan kaki
Pranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Nellis Air Force Base.
|