Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Michael Johnson (pemain sepak bola)


Michael Johnson
Johnson mengambil tendangan sudut bagi Manchester City pada tahun 2007
Informasi pribadi
Nama lengkap Michael Johnson[1]
Tanggal lahir 24 Februari 1988 (umur 36)
Tempat lahir Urmston, Inggris
Tinggi 1,83 m (6 ft 0 in)
Posisi bermain Gelandang
Karier junior
000?–2004 Everton
2004–2006 Manchester City
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2006 Manchester City 37 (2)
2011–2012Leicester City (pinjaman) 7 (0)
Tim nasional
2003 Inggris U-16 1 (0)
2006–2007 Inggris U-19 6 (0)
2007–2008 Inggris U-21 2 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 18:45, 15 Januari 2013 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 13:50, 28 Juli 2011 (UTC)

Michael Johnson (lahir 24 Februari 1988) adalah seorang pemain sepak bola Inggris yang terakhir bermain untuk klub Liga Premier, Manchester City sebagai gelandang. Dia adalah mantan pemain tim nasional Inggris yang telah mewakili Inggris dalam tim U-19 dan U-21.

Referensi

  1. ^ Hugman, Barry J., ed. (2010). The PFA Footballers' Who's Who 2010–11. Mainstream Publishing. hlm. 223. ISBN 978-1-84596-601-0. 

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya