Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Langon, Ille-et-Vilaine

Peta infrastruktur dan tata guna lahan di Komune Langon.
  = Kawasan perkotaan
  = Lahan subur
  = Padang rumput
  = Lahan pertanaman campuran
  = Hutan
  = Vegetasi perdu
  = Lahan basah
  = Anak sungai
Langon
NegaraPrancis
KantonRedon
AntarkomunePays de Redon
Pemerintahan
 • Wali kota (2003-2008) Michel Renoul
 • Populasi1
1,281
Kode INSEE/pos
35145
2 Population sans doubles comptes: penghitungan tunggal penduduk di komune lain (e.g. mahasiswa dan personil militer).

Langon (bahasa Breton: Landegon) adalah komune di Ille-et-Vilaine, Breizh, Prancis.

Geografi

Langon terletak sekitar 20 km di barat laut Redon, dan dibatasi oleh Sungai Vilaine sepanjang 14 km.

Pemandangan

Di Langon terletak Cromlec'h, lingkaran batu peninggalan budaya Megalitik. Tempat pemujaan itu disebut sebagai Les Demoiselles de Langon.

Bangunan menarik

  • Les Demoiselles de Langon
  • Kapel St. Agatha yang bergaya Romawi
  • Gereja St. Petrus dan Paulus
  • Jembatan dari Port-de-Roche di atas Vilaine, dibangun atas perintah Napoleon III dan isterinya Eugenie.

Pranala luar


Kembali kehalaman sebelumnya