Artikel ini mempersembahkan daftar peristiwa kesusastraan dan publikasi pada tahun 1959.
Peristiwa
31 Januari – Di penjara Jilava, Sandu Tudor mulai menjalani hukum 40 tahun atas dakwaan "persekongkolan melawan tatanan sosial" dan "kegiatan intens melawan kelas buruh", seperti yang diputuskan oleh sebuah pengadilan Komunis Rumania; ia wafat pada 1962, di penjara Aiud, diyakini karena disiksa.[1]
^Diaconescu, Ioana (2006). "Sandu Tudor și gruparea 'Rugul Aprins'". România Literară (dalam bahasa Romanian) (43). Archived from the original on 2016-03-04.Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link) Pemeliharaan CS1: BOT: status url asli tidak diketahui (link)