Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

John Adams (pendahagi)

John Adams
John Adams
Lahir(1767-12-04)4 Desember 1767
St. Johns, Hackney, Middlesex, Inggris, Britania Raya
Meninggal5 Maret 1829(1829-03-05) (umur 61)
Pulau Pitcairn
PekerjaanPelaut
Suami/istriTeio, Vahineatua
AnakDinah, Rachel, Hannah and George Adams
Find a Grave: 9207777 Modifica els identificadors a Wikidata

John Adams, dikenal sebagai Jack Adams (4 Desember 1767 – 5 Maret 1829) adalah korban selamat terakhir dari para pendahagi HMS Bounty yang bermukim di Pulau Pitcairn pada Januari 1790, setahun setelah dahagi. Nama aslinya adalah John Adams, tetapi ia memakai nama Alexander Smith sampai ia ditemukan pada 1808 oleh Kapten Mayhew Folger dari kapal perburuan paus Amerika Serikat Topaz. Anak-anaknya memakai marga "Adams".[1]

Referensi

  1. ^ Frederick Chamier Jack Adams, the Mutineer 1838

Bacaan tambahan

  • Conway, Christiane (2005). Letters from the Isle of Man - The Bounty-Correspondence of Nessy and Peter Heywood. The Manx Experience. ISBN 1-873120-77-X.
  • Wilson, Erle (1958). Adams of the Bounty. Criterion Books.

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya