Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Joe Alwyn

Joe Alwyn
Joe Alwyn, 2022.
LahirJoseph Matthew Alwyn
21 Februari 1991 (umur 33)
London Utara, Britania Raya
AlmamaterUniversitas Bristol
Royal Central School of Speech & Drama
PekerjaanAktor, Yogurt Workers
Tahun aktif2015–sekarang
IMDB: nm7153679 Allocine: 724708
X: josalw Instagram: joe.alwyn Musicbrainz: 24f1ab88-3e5e-42b1-9cc9-16d5922c610b Discogs: 8036691 Modifica els identificadors a Wikidata

Joseph Matthew Alwyn (lahir 21 Februari 1991) merupakan seorang aktor Britania Raya. Ia dikenal sebagai aktor dalam film Billy Lynn's Long Halftime Walk (2016), The Favourite (2018), Mary Queen of Scots (2018), dan Harriet (2022).

Latar belakang dan pendidikan

Joe Alwyn besar di wilayah Crouch End / Tufnell Park di London.[1][2] Ia menempuh pendidikan di City of London School.[1] Meskipun ia merupakan anak introvert,[3] ia diam-diam ingin menjadi aktor.[4] Ia menjadi anggota dari National Youth Theatre di akhir masa remajanya.[5] Ketika ia belajar sastra dan drama Inggris di Universitas Bristol,[3] ia terlibat dalam dua proyek sekolah di Edinburgh Fringe Festival.[6] Setelah lulus pada tahun 2012, ia mendapatkan gelar BA jurusan akting di Royal Central School of Speech & Drama.[5]

Filmografi

Film

Key
Not yet released Menandakan karya belum dirilis
Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2016 Billy Lynn's Long Halftime Walk Billy Lynn [7]
2017 The Sense of an Ending Adrian Finn [8]
2018 Operation Finale Klaus Eichmann [9]
2018 The Favourite Samuel Masham [10]
2018 Boy Erased Henry Wallace [11]
2018 Mary Queen of Scots Robert Dudley [12]
2019 Harriet Gideon Brodess [13]
2020 Miss Americana Diri sendiri Dokumenter [14]
2021 The Souvenir Part II Max [15]
2021 The Last Letter from Your Lover Laurence Stirling [16]
2022 Stars at Noon Daniel DeHaven [17]
2022 Catherine Called Birdy George [18]
TBA Kinds of Kindness TBA [19]
TBA The Brutalist TBA [20]
TBA Hamlet Laertes In production [21]

Televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2019 A Christmas Carol Bob Cratchit Miniseri

Referensi

  1. ^ a b McLean, Craig (9 February 2017). "Joe Alwyn: the Crouch End boy taking Hollywood by storm". London Evening Standard. UK. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 February 2017. Diakses tanggal 16 May 2017. ...26-year-old Crouch Ender... 
  2. ^ Flynn, Paul (4 November 2016). "Joe Alwyn Was Destined To Be a Star". i-D. I-D.Vice.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 February 2017. Diakses tanggal 19 May 2017. 
  3. ^ a b "Bright Future". Esquire. UK. 11 November 2016. Archived from the original on 2017-05-21. Diakses tanggal 20 May 2017 – via PressReader.com. 
  4. ^ Powers, John (16 August 2016). "Breakout Star Joe Alwyn on Landing the Role of a Lifetime". Vogue. Diarsipkan dari versi asli tanggal 9 June 2017. Diakses tanggal 21 May 2017. 
  5. ^ a b "Joe Alwyn on CSSD". Royal Central School of Speech & Drama,. Diarsipkan dari versi asli tanggal 1 March 2017. Diakses tanggal 30 July 2015. 
  6. ^ Ford, Rebecca; Kit, Borys (25 February 2015). "Ang Lee's 'Billy Lynn's Long Halftime Walk' Finds Lead". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal 30 March 2016. Diakses tanggal 20 May 2017. 
  7. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :4
  8. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :5
  9. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :1
  10. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :0
  11. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama auto
  12. ^ Smith, Nigel. "See Margot Robbie Transform as Queen Elizabeth I in Mary Queen of Scots Scene". People (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-08-20. 
  13. ^ Ting, Jasmine (2019-10-29). "Joe Alwyn's 'Harriet' Character Is Basically The Physical Embodiment Of White Patriarchy". Bustle (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-08-20. 
  14. ^ Mullshine, Molly; Bailey, Alyssa; Puckett-Pope, Lauren; Walsh, Savannah (2023-04-10). "Taylor Swift and Joe Alwyn Break Up After 6 Years Together: Their Complete History". Elle (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-08-20. 
  15. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :6
  16. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :8
  17. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :9
  18. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :10
  19. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :11
  20. ^ London, Rob (2023-04-11). "Adrien Brody, Joe Alwyn & More to Star In 'The Brutalist'". Collider (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2023-08-20. 
  21. ^ Wiseman, Andreas (2022-05-11). "Oscar Winners Riz Ahmed & Aneil Karia Team For Modern Hamlet With Morfydd Clark, Joe Alwyn & WME Independent; Duo Give Exclusive Interview About Their Timely Adaptation — Cannes Market Hot Package". Deadline Hollywood. Diakses tanggal 2023-11-10. 

Pranala luar

Kembali kehalaman sebelumnya