Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Jean de Brunhoff

Jean de Brunhoff
Lahir(1899-12-09)9 Desember 1899
Paris, Prancis
Meninggal16 Oktober 1937(1937-10-16) (umur 37)
Montana, Canton of Valais, Swiss
PekerjaanSeniman
KebangsaanPrancis
AlmamaterAcadémie de la Grande Chaumière
GenreSastra anak-anak
Karya terkenalBabar si Gajah
PasanganCecile de Brunhoff[1]
AnakLaurent, Mathieu, dan Thierry

Jean de Brunhoff (9 Desember 1899 – 16 Oktober 1937) adalah seorang penulis dan ilustrator Prancis yang dikenal sebagai pembuat buku-buku Babar si Gajah, yang pertama kali diterbitkan pada tahun 1931. Buku-buku tersebut awalnya adalah dongeng sebelum tidur yang dibuat oleh istrinya, Cécile de Brunhoff, untuk anak-anak mereka, Mathieu dan Laurent.

Kehidupan awal

De Brunhoff adalah anak keempat (dan anak bungsu) dari pasangan Maurice de Brunhoff dan Marguerite. Ayahnya berprofesi sebagai seorang penerbit.

Catatan kaki

  1. ^ "Babar the elephant gets NYC museum show". USA Today. 2008-09-23. Diakses tanggal 2010-08-26. 

Bacaan selanjutnya

  • Jean and Laurent de Brunhoff, Babar's Anniversary Album: Six Favorite Stories, with an Introduction by Maurice Sendak and family photos and captions by Laurent de Brunhoff (New York: Random House, 1981).
    • Sendak's introduction reprinted in Sendak's Caldecott & Co.: Notes on Books and Pictures (New York: Noonday Press, 1990).
  • Ann Hildebrand, Jean and Laurent de Brunhoff: The Legacy of Babar (New York: Twayne, 1991).
  • Christine Nelson, Drawing Babar: Early Drafts and Watercolors (New York: The Morgan Library and Museum, 2008).
  • Nicholas Fox Weber, The Art of Babar (New York: Harry N. Abrams, 1989). Dorothée Charles, Les Histoires de Babar (Paris: Les Arts Décoratifs/ Bibliothèque nationale de France, 2011).
Kembali kehalaman sebelumnya