Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Green River (lagu)

"Green River"
Singel oleh Creedence Clearwater Revival
dari album Green River
Sisi-B"Commotion"
DirilisJuli 1969 (1969-07)[1]
DirekamKisaran bulan Maret dan Juni 1969[2]
StudioWally Heider, San Francisco[3]
Genre
Durasi2:36
LabelFantasy
PenciptaJohn Fogerty
ProduserJohn Fogerty
Kronologi singel Creedence Clearwater Revival
"Bad Moon Rising"
(1969)
"Green River"
(1969)
"Down on the Corner"
(1969)
Video musik
"Green River" (lyric video) di YouTube

"Green River" adalah lagu oleh kelompok musik pembawa lagu musik rok asal Amerika Serikat bernama Creedence Clearwater Revival. Green River diciptakan oleh John Fogerty dan dirilis sebagai singel pada Juli 1969 sebelum album dengan nama yang sama dirilis.[1] "Green River" memuncaki peringkat ke-2 tangga lagu Hot 100 versi majalah Billboard selama satu minggu setelah "Sugar, Sugar" karya The Archies, dan berada di peringkat ke-31 di tangga lagu tahunan 1969 versi majalah Billboard.

Latar belakang

Lagu ini terinspirasi dari tempat bertamasya masa kecilnya John Fogerty.[6][7]

Referensi

  1. ^ a b Chronicle: The 20 Greatest Hits (CD liner). Creedence Clearwater Revival. Fantasy Records. 1991. FCD-CCR2-2. 
  2. ^ Stephen Thomas Erlewine. "Overview: Green River by Creedence Clearwater Revival". AllMusic. Diakses tanggal December 29, 2010. 
  3. ^ Green River (Expanded Reissue) (PDF) (CD liner). Creedence Clearwater Revival. United States: Concord Music Group. 2008. FAN-30877-02. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal March 14, 2012. Diakses tanggal December 30, 2010. 
  4. ^ Valdez, Steve (2014). "Folk rock". Dalam Henderson, Lol; Stacey, Lee. Encyclopedia of Music in the 20th Century. London: Routledge. hlm. 223. ISBN 978-1-135-92946-6. 
  5. ^ Molanphy, Chris (February 28, 2019). "The Bad Moon on the Rise Edition". Hit Parade | Music History and Music Trivia (Podcast). Slate. https://slate.com/culture/2019/02/how-ccr-set-a-dubious-chart-record-with-five-no-2-songs-all-rock-classics.html. Diakses pada August 20, 2023. 
  6. ^ Thompson, Art. "John Fogerty Summons His Creedence-Era Spirit on Revival". Guitar Player. 
  7. ^ Goldberg, Michael (1993). "Fortunate Son: John Fogerty – The 1993 Rolling Stone Interview". Rolling Stone. Diakses tanggal December 29, 2010. 
Kembali kehalaman sebelumnya