Share to: share facebook share twitter share wa share telegram print page

 

Frank Brennan


Frank Brennan
Jaksa Agung Australia
Masa jabatan
22 Oktober 1929 – 6 Januari 1932
Perdana MenteriJames Scullin
Sebelum
Pendahulu
John Latham
Pengganti
John Latham
Sebelum
Anggota Parlemen Australia
dapil Batman
Masa jabatan
15 September 1934 – 31 Oktober 1949
Sebelum
Pendahulu
Samuel Dennis
Pengganti
Alan Bird
Sebelum
Masa jabatan
8 Februari 1911 – 19 Desember 1931
Sebelum
Pendahulu
Henry Beard
Pengganti
Samuel Dennis
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir1873
Bendigo, Victoria
Meninggal6 November 1950 (umur 76–77)
Melbourne
Partai politikPartai Buruh Australia
Suami/istriCecilia Mary O'Donnell
HubunganTom Brennan (saudara)
AlmamaterUniversitas Melbourne
PekerjaanPengacara
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Francis Brennan (1873 – 6 November 1950) adalah seorang pengacara dan politikus Australia. Ia merupakan anggota Partai Buruh Australia dan menjabat sebagai Jaksa Agung dalam Pemerintahan Scullin (1929–1932). Ia menjadi anggota DPR selaam lebih dari 35 tahun (1911–1931, 1934–1949), dimana ia menjadi salah satu anggota dengan masa jabatan terpanjang. Saudaranya Tom Brennan adalah seorang senator Partai Australia Bersatu, sebuah contoh langka anggota keluarga yang mewakili partai-partai yang berlawanan.[1]

Referensi

  1. ^ Ryan, Kevin. Brennan, Francis (Frank) (1873–1950). Australian Dictionary of Biography. Australian National University. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-05-24. Diakses tanggal 2007-06-01. 
Kembali kehalaman sebelumnya