Charles Winninger
Charles J. Winninger (26 Mei 1884 – 27 Januari 1969) adalah seorang pemeran panggung dan film asal Amerika Serikat. Ia sering kali berperan dalam komedi atau musikal. ReferensiPranala luarWikimedia Commons memiliki media mengenai Charles Winninger.
|