Charles Chaplin Jr.
Charles Spencer Chaplin III (5 Mei 1925 – 20 Maret 1968) adalah seorang aktor Amerika. Kehidupan dan karierChaplin lahir di Beverly Hills, California. Ia adalah putra dari pasangan Charlie Chaplin dan Lita Grey. Saudara seayahnya dari pernikahan terakhir ayahnya dengan Oona O'Neill adalah Geraldine, Michael, Josephine, Victoria, Eugene, Jane, Annette, dan Christopher. Kakak seayahnya wafat saat masih bayi. Bacaan tambahan
Pranala luar
|