Bandar Udara Internasional Santa Bernardina
Bandar Udara Internasional Santa Bernardina (IATA: DZO, ICAO: SUDU) adalah bandar udara yang melayani wilayah Durazno, Uruguay. Maskapai penerbangan dan tujuanPada saat ini tidak ada penerbangan berjadwal yang beroperasi di bandar udara ini. AksesBandar udara ini berlokasi sekitar 3 km (2 mi) dari pusat kota Durazno.
ReferensiPranala luar
|